Sawan Fibrosis: Stroke adalah Pembunuh Utama di Indonesia

Friday, April 21, 2023

Stroke adalah Pembunuh Utama di Indonesia

Pada posting lalu, kita bicara tentang penyakita Stroke yang diderita oleh seorang artis terkenal.



Image – Penyebab utama Stroke

Silahkan disimak posting lalu:

Stroke, ternyata menjadi pembunuh utama di Indonesia (Santika, EF, 2023: Stroke dan TBC Masuk dalam 10 Penyakit Penyebab Kematian Tertinggi di Indonesia).

Di Amerika Serikat, setiap 3,5 menit, ada satu orang mati karena STROKE.

Anda mungkin bertanya tanya: Apa sih STROKE itu? Apa penyebabnya?

# Posting penting:

Secara sederhana, stroke adalah penyakit yang terjadi karena penyumbatan pembuluh darah.

Ada penyakit lain yang selalu anda dengar yang berhubungan dengan penyumbatan pembuluh darah, yaitu sakit (serangan) jantung.

Kemudian, apa bedanya antara Stroke dan Sakit (Serangan) jantung?

Stroke terjadi karena penyumbatan pembuluh ke arah otak, jika terjadi “bleeding” di bagian tertentu di otak, menyebabkan penderita sulit bicara.

Sakit (serangan) jantung terjadi karena penyumbatan pembuluh ke arah jantung. Bisa menyebabkan kematian mendadak.

Banyak penyebab terjadinya Stroke, tapi yang paling utama adalah tekanan darah tinggi (hipertensi) dan kadar gula darah tinggi (diabetes).

Orang diabetes berpeluang 3 kali lebih besar untuk menderita Stroke!

Cara mudah dan murah menghindari Stroke adalah banyak gerak. Kalau menurut standar WHO minimal jalan kaki 22 menit setiap pagi. Sedangkan standar Amerika Serikat di atas 35 menit setiap pagi.

Selain itu tentu saja makanan yang RENDAH kandungan garam (penyebab hipertensi) dan gula (penyebab diabetes).

Tidur teratur, minimal 6 jam sehari juga sangat penting!

# Tulisan ini sengaja dibuat sangat sederhana, agar mudah dipahami.

## Posting sebelumnya:

4 comments:

  1. Rata2 orang Indonesia memang doyan makan makanan asin dan manis, bahkan untuk jenis cemilannya pun suka yg asin seperti gorengan maupun snack2 dan minumannya yg manis2, jarang ada yg suka air putih.

    Bahayanya diabetes ini bisa menyebabkan komplikasi memunculkan penyakit lain dan juga erat kaitannya dgn rumah sakit yg kurang profesiaonal, kebetulan kemarin baca berita RS dlm negeri itu gada yg beres dan org lbh memilih berobat ke luar negeri.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kualitas pelayanan rumah sakit terus menurun... ada apa?

      Thanks-
      Stroke adalah Pembunuh Utama di Indonesia

      Delete
  2. Thanks for your informative sharing...

    ReplyDelete